PILIHAN REDAKSI

Keakraban Babinramil 01 Sikabaluan Saat Komsos Bersama Buruh di Pesisir Pantai

INFO|MENTAWAI - Pendekatan secara langsung kepada masyarakat setidaknya terbangun kebersamaan, silahturahmi dan kekeluargaan dalam melaksan...

Budaya

Opini

Mentawai

Padang Panjang

Peristiwa

Pariwara

Sijunjung

Warga Dusun Mabolak Terpapar Covid-19, Babinsa Sikakap Monitor Pelaksanaan Swab di Lakukan Timkes

INFONUSANTARA.NET - Sebagai tugas dalam membina warga binaannya, Babinsa Koramil 04/Sikakap monitoring dan pemantuan terhadap salah satu warga terpapar covid-19 di Dusun Mabolak, Desa Sinakak, Kecamatan Pagai Utara, Kamis (3/6/2021).

Warga terpapar covid-19 ini merupakan ibu rumah tangga inisial RS dan dua kali melakukan Swab, namun hasilnya masih positif.

Langkah yang di ambil tim kesehatan melakukan Swab kepada masyarakat untuk mengantisipasi penyebaran covid-19.

Selain itu tim kesehatan bersama petugas memberikan arahan dan edukasi kepada warga untuk selalu mematuhi anjuran pemerintah dengan menerapkan protokol kesehatan.

Danramil 04/Sikakap, Kapten.inf.Putra Irawan Damanik menyebut, pemantauan di lakukan anggota guna memberikan kenyamanan serta bersama untuk memutus mata rantai Covid-19 di wilayah desa sinakak.

Dalam penerapan itu masyarakat harus, Menjaga pola hidup bersih dan sehat, dengan cara rajin mencuci tangan pakai sabun, Menjaga jarak dalam berkomunikasi dengan orang lain dan hindari kerumunan orang banyak dan Memakai masker apabila keluar rumah.

Dalam kegiatan melibatkan Camat Pagai Selatan, Waka Polsek Sikakap dan bhabinkamtibmas, Kepala Puskesmas bulasat, Danramil diwakili Sertu Angerago Gea, Sekdes desa sinakak beserta staf desa, SatPol PP pagai selatan, Tim Kesehatan Puskesmas bulasat.


Editor : Heri Suprianto

Sebelumnya
« Prev Post
Selanjutnya
Next Post »